Jelajah lingkungan

Kegiatan jelajah lingkungan ini diadakan untuk memberikan pengalaman baru pada anak atas lingkungan sekitar , apa saja yang dilihat, yang dirasa anak saat anak berada diluar kelas/ berjalan jalan disekitar lingkungan. Dilihat dari tingkah polah anak , mereka sangat gembira belajar dengan lingkungan , mereka juga mendapatkan pengalaman baru yang lebih menantang, berjalan naik gunung, melihat pohon, tanaman, kandang, memegang batu, daun ,tanah , mencabut rumput dan masih banyak kegiatan yang dilakukan saat jelajah lingkungan.


Kegiatan

Berita

Copyright © 2019 Dinas Pendidikan, Pemuda, dan Olahraga Gunungkidul